
Bersaing dengan Mahasiswa, Santri Maskanul Huffadz Raih Juara 2 Lomba Kaligrafi Tingkat Nasional
MASKANULHUFFADZ.com – Ustadzah Dr. Oki Setiana Dewi, S.Hum., M.Pd., selaku pimpinan Pesantren Tahfidz Maskanul Huffadz, kembali dibuat bangga dengan prestasi santrinya. Kali ini kabar bahagia datang dari cabang lomba kaligrafi. […]